Dalam artikel penggunaan komputer kali ini saya tidak akan membahas penggunaan komputer dalam pendidikan. Saya akan membahas bagaimana cara menemukan software gratis. Bukan software gratis ilegal melainkan software gratis yang benar-benar freeware. Alias bisa kita gunakan tanpa harus membayar.
Dalam etika penggunaan komputer yang lalu, sudah saya bahas bahwa salah satu etika adalah selalu menggunakan software yang legal. Tapi bagaimana saya bisa menggunakan software yang legal..saya tidak punya cukup uang untuk membeli software original tersebut. Salah satunya adalah menggunakan software gratis atau freeware
Dimanakah tempat mencari software gratis yang legal tersebut. Ada beberapa website yang bagus untuk mencari software gratis di internet.
1. Freewarefiles.com
Disini anda bisa menemukan berbagai macam software gratis yang bisa anda gunakan secara bebas. Daftarnya juga sangat banyak. Mungkin seumur hidup anda tidak akan cukup untuk mendownload software disini
2. Softpedia.com
Disini banyak software untuk kita bisa download. Tapi hati-hati banyak software yang tidak gratis. Beberapa software adalah berupa trial for use. Jadi setelah anda menggunakan beberapa waktu...anda harus membayar untuk dapat memakainya kembali.
3. softwaregratis.us
Untung saja ada blog anak negeri yang secara khusus mau memberikan review software gratis dan juga link download software gratis.
4. Google.com
Mungkin terlihat bodoh...tapi dengan keyword yang tepat anda bisa mendapatkan software gratis apapun yang anda mau disini
Ok selamat mendownload software gratis anda.
Friday, May 8, 2009
Mencari software gratis
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment